Personil Polsek Sagaranten Bersama Warga Membantu Pemadam Kebakaran Di Desa Cibitung

    Personil Polsek Sagaranten Bersama Warga Membantu Pemadam Kebakaran Di Desa Cibitung
    Personil Polsek Sagaranten Bersama Warga Membantu Pemadam Kebakaran Di Desa Cibitung

    Sukabumi - Anggota Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Berjibaku Bantu Pemadaman Kebakaran Bangunan Madrasah Di Desa Cibitung. Rabu(26/07/2023) 

    Telah terjadi kebakaran yang mengakibatkan hangusnya satu unit bangunan Madrasah Diniyah  Taqmaliyah di Kampung Mande Tengah RT. 009/RW. 003 Desa Cibitung Kecamatan Sagaranten. 

    Dikatakan oleh Kapolsek Sagaranten Polres Sukabumi AKP Deni Miharja bahwa benar telah terjadi kebakaran di wilayah hukumnya yakni satu unit bangunan Madrasah Diniyah  Taqmaliyah di Kampung Mande Tengah RT. 009/RW. 003 Desa Cibitung Kecamatan Sagaranten. 

    " bahwa benar telah terjadi kebakaran di wilayah hukumnya yakni satu unit bangunan Madrasah Diniyah  Taqmaliyah di Kampung Mande Tengah RT. 009/RW. 003 Desa Cibitung Kecamatan Sagaranten " Kata Deni Miharja

    Diungkapkan olehnya pula menurut informasi anggotanya personil Polsek Sagaranten yang berada di lokasi kejadian bahwa bangunan yang terbakar merupakan bangunan semi permanen berukuran 19 M X 6 M. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut namun diperkirakan menderita kerugian kurang lebih sekira Rp. 50 juta rupiah. 

    " Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut namun diperkirakan menderita kerugian kurang lebih sekira Rp. 50 juta rupiah " Ungkapnya

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Dekatkan Polisi dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    apolsek Cikembar AKP R.Panji Setiaji S.H.,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dandim 1715/Yahukimo dan Kapolres Yahukimo Musnahkan Minuman Keras Hasil Patroli Gabungan TNI-POLRI di Yahukimo pada Tahun Baru 2025
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK CICURUG DI DESA TENJOAYU LAKSANAKAN GIAT DDS UNTUK TINGKATKAN HARKAMTIBMAS
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang di Desa Pangkalan Berikan Himbauan Gukamtibmas
    Hendri Kampai: Bahaya Kepemimpinan Dinasti Tanpa Kompetensi Terhadap Bangsa dan Negara

    Ikuti Kami